Kapolda Kalteng Tinjau Vaksinasi Di Desa Benangin untuk menekan penyebaran covid 19

- Tim

Rabu, 15 Desember 2021 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Kalimantan Tengah

Kapolda Kalimantan Tengah

bnewsmedia.id– Polda Kalteng – Guna menekan angka penyebaran covid 19 di Kabupaten Barito Utara (Barut), Kapolda Kalteng Irjen Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si. meninjau secara langsung vaksinasi yang bertempat di Desa Benangin tepatnya di halaman kantor Kecamatan Teweh Timur, Rabu (15/12/2021) pukul 10.00 WIB.

Dalam kesempatan tersebut Kapolda juga didampingi oleh Karolog Kombes Pol. Susilo Wardono, S.I.K., M.H., Dirpamobvit Kombes Pol. I Nyoman Suastra, Dirbinmas Kombes Pol. Ebet Gunandar, S.I.K., Dirsamapta Kombes Pol. Dwi Tunggal Jaladri, S.I.K., S.H., M.Hum. dan Kabidkum Kombes Pol. Nandang Mu’min Wijaya, S.I.K., M.H., Kapolres Barut AKBP Dodo Hendro Kusuma, S.I.K. serta Bupati Barut H. Nadalsyah.

Kapolda menyampaikan kegiatan vaksinasi ini merupakan sebagai langkah pemerintah untuk menekan angka penyebaran covid -19 dan mempercepat terbentuknya herd immunity serta bentuk kepedulian pemerintah kepada masyarakatnya agar selalu sehat,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Karolog menambahkan selain meninjau vaksinasi Kapolda Kalteng juga memberikan memberikan bantuan sosial berupa paket sembako kepada masyarakat yang telah melaksanakan vaksinasi serta tali asih kepada personel TNI – Polri dan tenaga kesehatan.

“Untuk vaksinasi di Desa benangin hari ini kami menargetkan sebanyak 400 dosis yang akan diberikan kepada masyarakat dengan jenis vaksin Sinovac dan Astra Zaneka,” tutupnya. (**Read/bn)

Facebook Comments Box

Penulis : Redaksi

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel bnewsmedia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’
Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!
KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih
MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT
Ketahanan Pangan gagal akibat proyek tol, petani lakukan aksi bersama aktivis lingkungan
Permohonan PHPU Padang Panjang Kandas, Sah diungguli Hendri Allex
untuk riset internet kompleks OpenAI luncurkan Deep Research
Wah MC 3 Bahasa Dan Nasyid Pada Peringatan Isra Mikraj MTsN 1 Tanah Datar

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:23 WIB

FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:00 WIB

Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!

Jumat, 7 Februari 2025 - 01:43 WIB

KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:47 WIB

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:18 WIB

Permohonan PHPU Padang Panjang Kandas, Sah diungguli Hendri Allex

Berita Terbaru

News

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Rabu, 5 Feb 2025 - 15:47 WIB