Topik Kolang Kaling

Petani mengambil buah kolang kaling hasil panen di ladang Desa Padas, Dagangan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Rabu (6/4/2022). Menurut petani, harga biji kolang kaling saat memasuki Ramadhan naik dari  Rp6.000 hingga Rp8.000 menjadi Rp13.000 per kilogram seiring meningkatnya permintaan untuk takjil. ANTARA FOTO/Siswowidodo/rwa.

Bisnis

BUAH KOLANG-KALING  PENUH MAMFAAT DAN TINGKATKAN EKONOMI PENGRAJINNYA

Bisnis | Ekonomi | News | Regional | Sumbar | Kamis, 21 April 2022 - 17:21 WIB

Kamis, 21 April 2022 - 17:21 WIB

bnewsmedia.id Tanah Datar – Tak terasa bulan Ramadhan memasuki Minggu ke tiga ,tak sedikit masyarakat merasakan keberkahan pada bulan ini contohnya pengrajin buah Tab…