Paslon Eka – Fadly Deklarasikan kemenangan

- Tim

Rabu, 27 November 2024 - 23:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Datar,Berdasarkan hasil realcount yang masuk sekitar 63 % ,Tim Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Eka Putra- Ahmad Fadly mendeklarasikan kemenangan pada pilkada Tanah Datar 2024 di posko pemenangannya, Rabu malam (27/1124).

Pada saat itu juga dsampaikan hasil sementara realcount pemanangan calon dimana dari 63% data yang telah masuk hingga pukul 19.00 WIB, Eka Fadly memperoleh persentase 51,4% suara dengan perolehan 56391 suara, sedangkan paslon Richi Doni 48,6% dengan perolehan suara 53213
suara.

” Seluruh suara ini akan terus masuk hingga tengah malam nanti,” ujar Indrayadi.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Eka Putra dalam sambutannya menyampaikan hasil realcount VoxPol juga telah dinyatakan pasangan Eka Fadly memenangkan pilkada Tanah Datar.

” Berdasarkan C1 milik kita hasilnya sama dengan hasil quickcount,” ungkap Eka.

Eka juga menyampaikan ucapan terimakasinya kepada seluruh relawan dan masyarakat Tanah Datar yang telah mempercayakan suaranya kepada Eka Fadly untuk periode 2025-2030.

Kepada relawan Eka menghimbau seluruh relawan untuk tidak bereforia yang berlebihan dan melakukan tindakan tindakan yang dapat mencedrai demokrasi.

” Seluruh saksi agar juga menjaga suara kita mulai dari tingkat nagari, hingga kecamatan dan kawal kotak suara agar terhindar dari kecurangan. Kita juga akan menunggu hasil resmi dari KPU Tanah Datar nantinya,” tutup Eka.

Sebelumnya, hitungan cepat VoxPol hingga pukul 19.53 juga memenangkan pasangan Eka Fadly dengan persentase perolehan mencapai 51,92%, sedangkan pasangan Richi Doni 48,08%(tim)

Facebook Comments Box

Follow WhatsApp Channel bnewsmedia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPRD Padang Panjang Gelar Paripurna Hendri-Allex Jadi Wako-Wawako Terpilih
FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’
Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!
KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih
MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT
Ketahanan Pangan gagal akibat proyek tol, petani lakukan aksi bersama aktivis lingkungan
Permohonan PHPU Padang Panjang Kandas, Sah diungguli Hendri Allex
untuk riset internet kompleks OpenAI luncurkan Deep Research

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:17 WIB

DPRD Padang Panjang Gelar Paripurna Hendri-Allex Jadi Wako-Wawako Terpilih

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:23 WIB

FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:00 WIB

Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!

Jumat, 7 Februari 2025 - 01:43 WIB

KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:47 WIB

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Berita Terbaru

News

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Rabu, 5 Feb 2025 - 15:47 WIB