PPP TANAH DATAR OPTIMIS JADI PEMENANG PEMILU 2024

- Tim

Senin, 15 Mei 2023 - 15:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

bnewsmedia.id Tanah Datar – Menargetkan 8 kursi pada Pemilu 2024 mendatarng,Partai Persatuan Pembangunan Kabupaten Tanah Datar mendaftarkan para calegnya ke KPU,Sabtu (13/5).

Didampingi Ketua Wilayah Yalpema Jurin dan sekretaris Rahmad Dani,Ketua DPC PPP Arianto kepada wartawan mengungkapkan keyakinan untuk meraih kemenangan,karean menurutnya komposisi Bacaleg yang mengisi disetiap dapil merupakan putra dan putri terbaik dari setiap dapil,untuk itu rasanya tidak berlebihan partai berlabang Kabah ini menargetakn 8 kursi.

“PPP Tanah Datar pernah jaya dan memimpin DPRD Tanah Datar dimasa Pak Amora Lubis,karean itu Kami bertekad untuk mengulangi kembali kejayaan itu dengan memasang target untuk meraih 8 kursi pada Pileg 2024 mendatang dan InsyaAllah 2 kursi per Dapil.”Jelas Optimis.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan,PPP telah mendaftarkan berkas 35 Bacaleg dari empat Dapil ke KPU dan dinyatakan sudah lengkap,” sampai Arianto dalam jumpa pers kepada Media.

Arianto berharap, untuk bisa mempertahankan jumlah kursi yang sudah diperoleh, semoga bisa meningkatkan jumlah suara dan meraih dua kursi per Dapil.

Dalam kesempatan tersebut, Arianto juga tidak lupa menyampaikan ucapan terimakasih kepada KPU Tanah Datar, yang sudah menerima dengan baik dan berharap itu dipertahankan pada tahun mendatang.(FA/LAP)

Facebook Comments Box

Follow WhatsApp Channel bnewsmedia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPRD Padang Panjang Gelar Paripurna Hendri-Allex Jadi Wako-Wawako Terpilih
FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’
Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!
KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih
MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT
Ketahanan Pangan gagal akibat proyek tol, petani lakukan aksi bersama aktivis lingkungan
Permohonan PHPU Padang Panjang Kandas, Sah diungguli Hendri Allex
untuk riset internet kompleks OpenAI luncurkan Deep Research

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:17 WIB

DPRD Padang Panjang Gelar Paripurna Hendri-Allex Jadi Wako-Wawako Terpilih

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:23 WIB

FPII : Dewan Pers Doyan Diskriminasi dan Kriminalisasi wartawan Pers,”Bubarkan !!’

Jumat, 7 Februari 2025 - 02:00 WIB

Tegakkan Kehormatan Insan Pers, FPII Gelar Aksi Damai, “Copot Menteri Yandri Susanto !!

Jumat, 7 Februari 2025 - 01:43 WIB

KPUD Padang Panjang Tetapkan Hendri Arnis-Allex Saputra sebagai Wako-Wawako Terpilih

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:47 WIB

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Berita Terbaru

News

MK TOLAK GUGATAN PASLON RICHI- DONNY KARSONT

Rabu, 5 Feb 2025 - 15:47 WIB